Dampak dari kesehatan telinga yang tidak di jaga dengan baik maka bisa menyebabkan penyakit telinga. Penyakit telinga yang bisa terjadi karena tidak menjaga kesehatan telinga dengan baik ada berbagai macam jenis. Maka dari itu berikut jenis penyakit telinga :

  • Penyakit menire , penyakit menire salah satu jenis penyakit telinga yang paling sering dialami oleh kebanyakan orang. Penyakit menire dialami karena adanya cairan yang tidak normal pada telinga sehingga bisa menyebabkan telinga berdenging atau pun menimbulkan rasa nyeri dan juga sakit pada bagian telinga. Oleh karena itu penyakit menire salah satu dalam jenis penyakit telinga yang mengganggu.
  • Tinnitus , penyakit telinga yang juga sering dialami oleh banyak orang yaitu tinnitus, atau nama lainnya juga telinga berdenging . Suara yang di dengar oleh telinga ini sangat mengganggu apabila dialami karena telinga berdenging juga bisa menyebabkan gangguan tidur hingga menyebabkan depresi oleh karena itu tinnitus sangat mengganggu sekali apabila dialami.
  • Otitis media , peradangan pada telinga merupakan penyakit telinga juga, dan nama penyakit telinganya yaitu otitis media. Penyakit telinga seperti ini bisa dialami oleh siapa saja, dan dampak yang bisa terjadi apabila menderita penyakit telinga yang seperti ini akan menyebabkan gangguan pendengaran atau pun pembengkakan pada telinga.
  • Baro trauma telinga , penyakit telinga yang lainnya juga yaitu baro trauma telinga, baro trauma telinga ini dialami akibat penekanan pada telinga karena udara di ketinggian dataran yang bisa menyebabkan penyakit telinga seperti ini, dan kejadian seperti ini juga bisa mengganggu pendengaran penderitanya.

Baca Juga : 5 Selebriti Terkenal yang Menggunakan Alat Bantu Dengar

Penyebab Penyakit Telinga

Penyakit telinga bisa dialami karena ada faktor penyebabnya, sehingga penyakit telinga dialami karena di sebabkan oleh berbagai macam faktor. Beberapa faktor yang bisa menyebabkan penyakit telinga seperti di bawah ini :

Infeksi bakteri dan virus

ada banyak yang hal yang bisa menjadi penyebab penyakit telinga terjadi, salah satu penyebab yang paling seringnya yaitu infeksi. Infeksi pada telinga yang di sebabkan oleh bakteri dan juga virus bisa menyebabkan penyakit telinga, karena kondisi yang seperti itu akan menyebabkan penyakit telinga. Infeksi virus atau pun bakteri yang bisa menyebabkan penyakit telinga juga tidak harus menginfeksi telinga secara langsung karena menginfeksi bagian tenggorokan atau pun hidung bisa mengakibatkan penyakit telinga akan dialami.

Mendengar musik terlalu keras

penyakit telinga bisa disebabkan akibat suara yang keras terlalu sering di dengar. Ada batasan volume suara yang di toleransi oleh telinga, karena apabila melebihi batas bisa merusak fungsi telinga atau menyebabkan penyakit telinga dan kondisi seperti itu dialami karena di sebabkan oleh mendengarkan musik dengan menggunakan earphone terlalu keras volumenya atau terlalu sering oleh sebab itu jauhkan benda yang mengeluarkan suara yang begitu keras agar tidak menderita sakit telinga atau pun penyakit telinga.

Efek samping obat

penyakit telinga juga bisa dialami karena di sebabkan oleh efek samping menggunakan obat obatan kimia. ada banyak hal yang orang yang menderita penyakit telinga karena di sebabkan oleh efek samping menggunakan obat obatan terlalu banyak. Oleh karena itu sebaiknya mengurangi penggunaan obat obatan kimia agar tidak menderita penyakit telinga.
Kotoran telinga, penyakit telinga atau gangguan pendengaran bisa dialami karena disebabkan oleh kotoran telinga yang jumlahnya terlalu banyak akibat tidak di bersihkan dengan baik.

Cedera

mengalami cedera pada bagian leher atau pun kepala bisa menyebabkan penyakit telinga karena akan mengganggu syaraf yang ada di dalam telinga.

Pengobatan Penyakit Telinga

Penyakit telinga bisa menyebabkan penurunan fungsi dengar atau menyebabkan sakit dan nyeri pada bagian telinga sehingga penderitanya akan terganggu apabila gejalanya berlangsung lama. maka dari itu pengobatan penyakit telinga dilakukan agar tidak memberikan dampak yang semakin buruk pada kesehatan tubuh.

Cara mengatasinya bisa dengan melakukan pemeriksaan kesehatan telinga terlebih dahulu ke spesialis THT agar bisa mengetahui faktor utama penyebab penyakit telinga. Setelahnya bisa menyembuhkan penyakit telinga dengan menggunakan obat tetes telinga atau pun dengan menggunakan obat minum agar menyembuhkan penyakit telinga.

Jika Anda mengalami gangguan pendengaran, silahkan hubungi Kasoem Hearing Center, tempat jual alat bantu dengar yang bagus , yang dapat membantu indera pendengaran Anda mendengar dengan lebih baik.

Rate this post