Bagian Tengah dan Bagian Telinga Luar Dibatasi oleh Apa?
Telinga bagian tengah (middle ear) adalah rongga berisi udara. Di dalamnya terdapat tulang pendengaran (ossicles) dan tuba Eustachius. Lantas, bagian tengah dan bagian telinga luar dibatasi oleh apa? Bagian Telinga Luar Anatomi telinga luar memiliki struktur kompleks. Itu terbagi menjadi dua bagian utama, yaitu daun telinga (pinna) dan saluran pendengaran