Memperkenalkan, Nucleus 7 S, prosesor suara teranyar dari Cochlear. Prosesor suara implan koklea ini merupakan jawaban bagi orang dengan gangguan dengar yang menginginkan kinerja pendengaran yang berkualitas. Sehingga, mereka tak akan tertinggal dari yang lain dan dapat mencapai potensi penuh ketika memakai Prosesor Suara Nucleus 7 S.

Teknologi Canggih Prosesor Suara Nucleus 7 S

Dirancang membawa teknologi tercanggih di kelasnya, dari segi estetika, ia tampak kecil dan ringkas. Dengan bobot lebih ringan, yakni 11,28 gram, N7S Untuk menyesuaikan dengan gaya masing-masing individu, N7S menyediakan tiga warna basic, yaitu black, brown, dan sand.

Sementara itu, dari sisi teknologi, N7S menyematkan kinerja pendengaran inti dan SCAN automation serta dual microphones with zoom. Teknologi tersebut membantu menyaring kebisingan latar belakang dan peningkatan signifikan dalam pemahaman ucapan dengan berfokus pada apa yang ada di depan mereka.

Soal koneksi, Prosesor Suara Nucleus 7 S dapat terhubung dengan perangkat Android yang kompatibel untuk memudahkan streaming audio langsung. Sesuaikan penggunaan N7s di lingkungan yang berbeda, pantau status baterai, dan menemukan prosesor suara yang terlupa dengan Nucleus Smart App.

Kecil, bertenaga, dan efisien, NEO-XS Chip pada N7S menawarkan peningkatan pemakaian baterai dari generasi sebelumnya, sampai 40 jam. Tak hanya itu, N7S sudah mengadopsi fitur yang tahan terhadap cipratan air dan debu.

Berikut fitur utama dari N7s

  1. Teknologi pemrosesan suara inti yang secara otomatis menyesuaikan diri dengan lingkungannya
  2. Teknologi dual-mikrofon zoom membantu menyaring kebisingan latar belakang
  3. Streaming langsung dari perangkat Android yang kompatibel
  4. Periksa informasi pendengaran dengan Nucleus Smart App
  5. Dengarkan suara sepanjang hari dengan masa pakai baterai yang lama4+
  6. Pilihan warna hitam, coklat, dan warna pasir
  7. Mudah digunakan dengan kontrol satu tombol
  8. Kuat dan andal
Baca Juga :   Persiapan dan Prosedur Implan Koklea
Prosesor Suara Nucleus 7 S
Prosesor Suara Nucleus 7 S

Dengan fitur tercanggih di kelasnya, mereka yang ingin meng-upgrade pengalaman mendengar melalui prosesor Nucleus 7 S dapat memperoleh segambreng benefit. Adapun manfaat yang akan didapat adalah sebagai berikut.

Dedikasi terhadap Kualitas Nucleus 7 S

Akses yang konsisten ke suara melalui keandalan jangka panjang dari sistem implan pasien adalah hal penting. Maka dari itu, Cochlear menciptakan N7S dengan kualitas manufaktur kelas dunia dan ekstensif dalam pengujian. Hasilnya, ia tahan debu, tahan cipratan air, dan bahkan, saat digunakan di lingkungan terberat

Performa yang Penting

Baik di rumah bersama keluarga atau di luar bersama teman, dengan Prosesor Suara Nucleus 7 S mereka dapat memanfaatkan teknologi pemrosesan suara inti yang secara otomatis menyesuaikan dengan lingkungannya. Teknologi tersebut meningkatkan kinerja pendengaran yang berkualitas.

Sementara itu, teknologi dual-mikrofon zoom membantu menyempurnakannya pemahaman pembicaraan, bahkan di lingkungan yang bising. Arah zoom yang tetap membantu menyediakan penerima dengan peningkatan signifikan dalam pemahaman ucapan dalam kebisingan dengan berfokus pada apa yang ada di depan mereka.

Dalam studi klinis, arah zoom ditunjukkan memberikan peningkatan 6,0 dB dalam ucapan pemahaman dalam kebisingan atas arah standar mikrofon.

Didukung dengan chip pemrosesan yang efisien, orang dengan gangguan dengar dapat memperoleh manfaat dari masa pakai baterai yang lama. Sehingga, mereka Selalu siap untuk menjalani hari yang akan datang.

Nucleus 7 S Koneksi ke Kehidupan

Dengan streaming langsung dari Android yang kompatibel, Anda dapat berpartisipasi dalam rehabilitasi dan mendengarkan aplikasi pendidikan yang dialirkan langsung ke N7S, tanpa perlu menambahkan apa pun.

Orang tua pun dapat dengan mudah memeriksa informasi pendengaran anak mereka, mengontrol dan menyesuaikan suara pengaturan prosesor. Bahkan, menemukannya jika lupa menyimpan atau salah tempat dengan fitur Find My Processor di Nucleus Smart App.

Baca Juga :   Solusi Gangguan Pendengaran, Apa sih Manfaat Cochlear Implant?

Komitmen Abadi

Pertimbangan penting saat membantu pasien memilih implan pendengaran adalah kemampuan untuk memperoleh keuntungan dari teknologi baru di masa depan. Meski, pasien menerima implan lebih dari 30 tahun lalu, semestinya dapat terus memiliki kesempatan untuk memutakhirkan prosesor suara. Maka dari itu, Cochlear berkomitmen mendukung Anda menikmati manfaat dari teknologi baru sepanjang perjalanan pendengaran.

Temukan Prosesor Suara Nucleus 7 S di Kasoem Hearing Center

Masih bingung dengan Prosesor Suara Nucleus 7 S? Kunjungi Kasoem Hearing Center di berbagai cabang yang tersebar di seluruh Indonesia. Sebagai satu-satunya yang mengantongi sertifikasi ISO 9001 2015, Kasoem Hearing Center menyediakan produk untuk memenuhi kebutuhan akan pendengaran.

Selain itu, Kasoem Hearing Center pun melayani pemeriksaan lengkap untuk bayi, anak-anak hingga lansia di berbagai daerah di Indonesia. Dengan tagline “One Stop Solution for All Hearing Problem” Kasoem Hearing Center tak hanya memberi pelayanan pemeriksaan pendengaran. Tetapi, menjadi solusi sesuai dengan kebutuhan pendengaran.

Hubungi Kasoem Hearing Center sekarang dan coba N7S melalui program free trial.

Rate this post