Gangguan Pendengaran Gen Mitokondria

Gangguan Pendengaran Gen Mitokondria, Diwariskan dari Orang Tua

Penyebab gangguan pendengaran pada anak karena berbagai hal, termasuk faktor genetik. Kondisi ini, bahkan menyumbang 50 persen kasus gangguan pendengaran pada anak. Salah satu yang menyebabkan gangguan pendengaran adalah mutasi gen mitokondria. Seperti apa gangguan pendengaran gen mitokondria? Gangguan Pendengaran Gen Mitokondria Mitokondria adalah struktur dalam sel yang menghasilkan energi

Read More
Gangguan Pendengaran Resesif Autosomal

Gangguan Pendengaran Resesif Autosomal

Faktor genetik menyumbang 50 persen gangguan pendengaran yang terjadi pada anak-anak. Salah satu gangguan pendengaran genetik adalah gangguan pendengaran resesif autosomal. Lantas, apa saja sindrom yang menyebabkan gangguan pendengaran resesif autosomal? Gangguan Pendengaran Resesif Autosomal Dalam catatan babyhearing.org, gangguan pendengaran resesif autosomal dapat terjadi ketika seorang anak menerima gen gangguan

Read More
Atresia Adalah

Atresia Adalah Anak Lahir Tanpa Saluran Telinga, Apakah Memengaruhi Pendengaran?

Atresia adalah saat bayi lahir tanpa saluran telinga. Kondisi yang disebut atresia aural ini seringkali disertai gendang telinga bayi tidak terbentuk secara normal atau hilang. Bisa juga, terjadi masalah dengan tiga tulang telinga tengah (ossicles). Meski demikian, bagian telinga bagian dalam, termasuk saraf pendengaran (pendengaran) berfungsi secara normal. Atresia Adalah

Read More
Tulang Pendengaran, Ossicles Tiga Tulang Kecil di Telinga

Tulang Pendengaran di Telinga Tengah

Proses mendengar melibatkan seluruh bagian telinga, tak terkecuali tulang pendengaran. Ossicles, nama lainnya ini terletak di telinga bagian tengah. Lantas, seperti apa peran ossicles untuk pendengaran? Tulang Pendengaran Tulang pendengaran (ossicles) terdiri dari tiga tulang kecil, yaitu malleus, incus, dan stapes. Ini disusun dari membran timpani ke jendela oval. Dalam

Read More

Bentuk Telinga “Normal” seperti Apa sih?

Bentuk telinga manusia memiliki banyak variasi dalam ukuran dan bentuk. Tapi, yang pasti telinga luar harus memiliki semua struktur yang terbentuk dengan baik. Sehingga, dapat berfungsi untuk pendengaran manusia. Memang seperti apa bentuk telinga “normal”? Bentuk Telinga Bentuk telinga berlabel “normal”, dalam catatan Stanford Medicine, jika salah satu yang semua

Read More
Anatomi Telinga Tengah

Anatomi Telinga Tengah, Pelajari untuk Memahami Pendengaran

Telinga tengah, sama seperti bagian lain memiliki peran penting dalam pendengaran. Terletak di antara telinga luar dan tengah, seperti apa anatomi telinga tengah? Anatomi Telinga Tengah Anatomi telinga tengah adalah ruang berisi udara di bagian petrosus tulang temporal. Itu terletak di dalam tulang temporal dan memanjang dari membran timpani ke

Read More
Saraf Sensorik Telinga

Saraf Sensorik Telinga, Apa Fungsinya dalam Pendengaran?

Saraf sensorik telinga merupakan bagian dari saraf kranial. Terdiri dari 12 pasang, sinyal-sinyal ini membantu mencium, merasakan, mendengar, dan menggerakkan otot-otot wajah. Saraf sensorik telinga sendiri, satu saraf kranial yang bertanggungjawab atas pendengaran dan keseimbangan. Saraf Sensorik Telinga Istilah tepat penyebutan saraf sensorik telinga adalah saraf kranial VIII, saraf pendengaran,

Read More
Klasifikasi Tunawicara

Klasifikasi Tunawicara, Baca Ini untuk Memahaminya

Klasifikasi tunawicara terbagi menjadi dua, yaitu gangguan bicara organik dan gangguan bicara fungsional. Kedua kondisi ini digolongkan untuk mengetahu penyebab tunawicara. Dengan begitu, orang tua dengan anak yang mengalami gangguan atau lingkungan terdekat dapat memahami dan menemukan cara untuk mengatasinya. Tunawicara Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA) mendefinisikan istilah

Read More
Exostosis Ear telinga

Exostosis Ear atau Telinga Peselancar, Apa itu?

Exostosis ear adalah pertumbuhan tulang pada saluran telinga luar. Kondisi ini terjadi pada orang yang berulang kali terpapar air dingin, terutama peselancar. Maka dari itu, disebut telinga dengan telinga peselancar. Lantas, apa dampak exostosis ear terhadap telinga? Exostosis Ear Exostosis ear merupakan pertumbuhan berlebih tulang non-kanker di liang telinga. Biasanya,

Read More
Ototoksisitas

Ototoksisitas, ketika Telinga Keracunan Obat-obatan

Ototoksisitas (ototoxicity) adalah kerusakan telinga bagian dalam, karena efek samping penggunaan obat-obatan tertentu. Ini terjadi ketika seseorang menggunakan obat dosis tinggi. Jika anak-anak atau orang dewasa mengalami ototoksisitas, apakah akan memengaruhi pendengarannya? Ototoksisitas Ototoksisitas berasal dari dua kata, yaitu oto berarti telinga dan otoksisitas artinya keracunan. Bisa dikatakan, ototoksisitas adalah

Read More
Open chat
1
Ingin konsultasi lebih dekat?
HELP